Terpuruknya Nasib Industri Pertanian Kentang Tanah Air

Authors

  • Yudi Anto

DOI:

https://doi.org/10.1007/6513

Keywords:

agronomy, horticulture, kentang

Abstract

Pepatah “Sudah jatuh tertimpa tangga” mungkin paling pas menggambarkan nasib seorang pemula yang tak mau disebut namanya. Baru pertama kali bermain kentang sudah terlibas harga yang anjlok.

Ketika panen awal Maret, kentangnya hanya dihargai Rp2.000/kg. Alih-alih menunggu harga baik, kentang yang dibiarkan di lahan selama 2 bulan, malah menemui nasib sial. Sudah harga makin jatuh—Rpl.500/kg, panen kentang pun menyusut tinggal 3 ton dalam 1 ha.

Author Biography

Yudi Anto

Yudi Anto has worked in the Agriculture industry for 8 years, gaining experience in agriculture, forestry, livestock and gardening. As a seasoned Editor, he is passionate about  Business & Industrial, Agriculture & Forestry and Gardening & Landscaping. In addition to Agriculture, he is also involved in livestock . Outside of the office, Yudi Anto enjoys Agriculture and farming.

Downloads

Published

2015-11-26

Issue

Section

Original Papers